BSI Maslahat Jelajahi Pedalaman Baduy, Wujudkan Mimpi Masyarakat Baduy Miliki Jembatan Layak
BSI Maslahat, Oktober 2025 – Suku Baduy atau Urang Kanekes dikenal sebagai masyarakat adat yang teguh menjaga tradisi leluhur dan menolak arus modernisasi. Mereka terbagi menjadi dua kelompok, yaitu Baduy Dalam yang sangat ketat menjalankan adat, serta Baduy Luar yang lebih terbuka namun tetap menjunjung nilai-nilai tradisi. Ciri khas Baduy Dalam adalah pakaian serba putih, […]










