Didik Umat

BSI Maslahat Selenggarakan Pelatihan Bela Negara di Sukoharjo Jawa Tengah

BSI Maslahat selenggarakan pelatihan bela negara pada Sabtu 17 Juni 2023 di Asrama Grup 2 Kopassus, Pucangan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa Tengah. Penyelenggaraan pelatihan bela negara ini bekerjasama dengan Grup 2 Kopassus.

BSI Maslahat Selenggarakan Pelatihan Bela Negara di Sukoharjo Jawa Tengah Read More »

BSI Maslahat dan BSI Serahkan Beasiswa dan Bantuan Permodalan ke Mahasiswa Unibraw

BSI Maslahat dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (Bank BSI) menyerahkan beasiswa dan bantuan permodalan kepada mahasiswa Universitas Brawijaya Malang pada Jumat (16/6). Bantuan diberikan beasiswa BSI melalui dua program, yaitu program BSI Scholarship dan BSI Maslahat Sociopreneur. Penyerahan beasiswa BSI Scholarship Prestasi diberikan Rp540 juta kepada 15 penerima manfaat BSI Scholarship berprestasi selama dua

BSI Maslahat dan BSI Serahkan Beasiswa dan Bantuan Permodalan ke Mahasiswa Unibraw Read More »

Hari Keluarga Nasional 2023 dan Lima Poin Penting Dalam Perayaannya

Hari Keluarga Nasional dirayakan setiap tahun pada tanggal 29 Juni di Indonesia. Hal ini sebagai pengakuan terhadap pentingnya keluarga sebagai unit dasar masyarakat yang kuat dan pilar utama pembangunan sosial. Pada Hari Keluarga Nasional tahun ini, tema yang diusung adalah “Keluarga dan Perubahan Demografi”, yang menyoroti tantangan dan peluang yang dihadapi keluarga dalam menghadapi perubahan

Hari Keluarga Nasional 2023 dan Lima Poin Penting Dalam Perayaannya Read More »

5 Langkah Kongkrit untuk Mendukung Hari Pengungsi Sedunia 2023

Setiap tahun pada tanggal 20 Juni, dunia memperingati Hari Pengungsi Sedunia, sebuah momen yang penting untuk mempertegas komitmen global dalam mendukung dan melindungi jutaan orang yang terpaksa meninggalkan rumah mereka akibat konflik, kekerasan, atau keadaan yang mengancam keselamatan mereka. Pada Hari Pengungsi Sedunia 2023, tema yang diusung adalah “Berharap Jauh dari Rumah”. Tema ini mengingatkan

5 Langkah Kongkrit untuk Mendukung Hari Pengungsi Sedunia 2023 Read More »

Kisah Bilal bin Rabah yang Mendahului Nabi Masuk Surga

Bilal bin Rabah al-Habsyi merupakan di antara sahabat Nabi Muhammad SAW yang telah dijamin akan masuk surga. Berbagai siksaan yang diterimanya sebagai budak tak lantas melunturkan keyakinannya terhadap Islam dan Allah yang Maha Esa. Bilal merupakan seorang budak dari negeri Habasyah (Ethiopia), namun tumbuh di Makkah. Ibunya bernama Hamamah, penduduk asli Makkah dari Bani Jamh.

Kisah Bilal bin Rabah yang Mendahului Nabi Masuk Surga Read More »

Yuk Simak 7 Keutamaan Orang yang Rajin BerInfaq

Infaq menjadi salah satu ibadah yang memiliki pahala besar. Beberapa ayat di Al-Quran sudah menjelaskan keutamaan dari infaq seperti yang disebutkan dalam surat Al-Hadid ayat 18 yang berbunyi: اِنَّ الْمُصَّدِّقِيْنَ وَالْمُصَّدِّقٰتِ وَاَقْرَضُوا اللّٰهَ قَرْضًا حَسَنًا يُّضٰعَفُ لَهُمْ وَلَهُمْ اَجْرٌ كَرِيْمٌ Artinya: “Sesungguhnya orang-orang yang bersedekah baik laki-laki maupun perempuan meminjamkan kepada Allah dengan pinjaman yang baik,

Yuk Simak 7 Keutamaan Orang yang Rajin BerInfaq Read More »

BSI Maslahat Sponsori Tiga Mahasiswa UIN Walisongo, Raih Emas di WYIE 2023 Malaysia

BSI Maslahat sponsori tiga mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang dalam ajang bergengsi. Ketiga mahasiswa UIN berhasil meraih medali emas di ajang World Young Inventors Exhibition (WYIE) yang diadakan di Kuala Lumpur Convention Centre (KLCC), Malaysia, pada 11-13 Mei 2023. Ketiga mahasiswa tersebut merupakan mahasiswa dari UIN Walisongo jurusan Teknologi Informasi. Khoirul Adib, M.

BSI Maslahat Sponsori Tiga Mahasiswa UIN Walisongo, Raih Emas di WYIE 2023 Malaysia Read More »

BSI Maslahat Selenggarakan Pelatihan Bela Negara di Tiga Kota Indonesia

BSI Maslahat selenggararakan Pelatihan Bela Negara yang merupakan bagian dari kurikulum program pembinaan Sahabat Pelajar BSI Maslahat. Tujuan acara ini yaitu untuk membangun dan melatih kedisiplinan, tanggung jawab, kepemimpinan dan pengetahuan NKRI serta meningkatkan rasa nasionalisme siswa.

BSI Maslahat Selenggarakan Pelatihan Bela Negara di Tiga Kota Indonesia Read More »

BSI Maslahat Gelar Sosial Project Literasi Keuangan Syariah Melalui SMARD di UIN Bandung

BSI Maslahat melalui program BSI Scholarship melaksanakan agenda sosial projek yang mengangkat topik terkait pengenalan literasi ekonomi syariah. Agenda pembukaan sekaligus pengenalan kartu SMARD (Sharia Smart Card) yang dilakukan oleh awardee UIN Bandung kepada 100 pelajar di SMAN 12 Bandung pada Senin, 3 April 2023 di SMA Negeri 12 Bandung. Hadir dalam agenda pembukaan ini,

BSI Maslahat Gelar Sosial Project Literasi Keuangan Syariah Melalui SMARD di UIN Bandung Read More »

BSI Maslahat Lakukan Sosial Project Literasi Keuangan UMKM di Universitas Mataram Lombok

BSI Maslahat Lakukan Sosial Project Literasi Keuangan UMKM di Universitas Mataram Lombok

BSI Maslahat melaksanakan sosial projek melalui program BSI Maslahat Scholarship Universitas Mataram (UNRAM) pada Selasa, 28 Februari 2023 di Desa Senggigi Kab. Lombok Barat.  Agenda ini menjadi penutup dari serangkaian pelatihan literasi keuangan UMKM. Tujuan acara ini adalah untuk meningkatkan pemahaman literasi keuangan kepada penggiat UMKM terhadap perencanaan keuangan yang efisien. Hadir pada agenda ini

BSI Maslahat Lakukan Sosial Project Literasi Keuangan UMKM di Universitas Mataram Lombok Read More »