Tahun 2023 menjadi tahun puncak kekeringan di Indonesia. Banyak daerah mengalami kekurangan air bersih.
Â
Kebutuhan dasar masyarakat untuk mendapatkan air bersih di beberapa daerah menjadi tidak bisa terpenuhi akibat kekeringan ini. Situasi ini mempengaruhi kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.
Â
Sedekah air bersih merupakan salah satu upaya untuk membantu warga terdampak kekeringan. Hal ini dikarenakan air merupakan kebutuhan pokok manusia yang sangat penting.
Â
Baca juga: Peduli Gempa Maroko Lewat BSI Mobile #kebaikandalamgenggaman
Â
Dalam hadits, Rasulullah SAW bersabda:
Â
\”Saad bin Ubadah P.A bertanya kepada Rasulullah SAW \”Wahai Rasulullah, sedekah apa yang paling utama? \”Beliau menjawab, \”Membeli Air.\” (HR. Abu Daud)
Â
Dana yang terkumpul dari Sedekah Air Bersih akan digunakan untuk mendistribusikan air bersih kepada warga yang terdampak kekeringan.
Â
Nasabah BSI bisa dengan mudah untuk Caranya sangat mudah! Nasabah BSI dapat mengklik tautan https://bsim.page.link/sedekah-air-bersih atau bisa melalui langkah-langkah berikut:
Â
1.          Buka aplikasi BSI Mobile atau kunjungi situs web resmi BSI.
2.          Klik pada opsi \”Berbagi – ZISWAF\” di menu utama.
3.          Pilih opsi \”Sedekah Air Bersih\” dari daftar program donasi.
4.          Pilih \”BSI Maslahat\” sebagai metode pembayaran.
5.          Masukkan nominal donasi sesuai kemampuan Anda.
6.          Ikuti instruksi selanjutnya untuk menyelesaikan proses donasi.
Â
Baca juga: Kebaikan Dalam Genggaman, Yuk Bangun Masjid Di atas Kapal Lewat BSI Mobile
Â
Setiap sumbangan Anda akan sangat berarti bagi mereka yang membutuhkan. Dengan bergabung dalam kampanye ini, kita dapat memberikan bantuan nyata kepada warga terdampak kekeringan dan membantu mereka melewati masa sulit ini.
Â
Mari bersama-sama berbagi kebaikan melalui Sedekah Air Bersih dan bantu warga terdampak kekeringan di Indonesia. Salurkan melalui BSI Mobile #kebaikandalamgenggaman
Â
Terima kasih atas partisipasi Anda dalam donasi ini! Semoga donasi Anda menjadi amal jariyah yang terus memberikan manfaat bagi banyak orang.
Â
Baca juga: Kebaikan Dalam Genggaman, Yuk Bantu Pembangunan Masjid Lewat BSI Mobile
Â
BSI Maslahat merupakan mitra strategis dari PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) dalam melakukan penghimpunan dan penyaluran dana ZISWAF, CSR dan Dana Sosial yang berpacu pada indikator sustainability. Sehingga pemanfaatan programnya dapat berdampak luas.
Â
Pada tahun ini, BSI Maslahat mempunyai campaign dan produk baru diantaranya Give 20k dan goamal.org. Untuk program campaign Give 20k meliputi, ekonomi, pendidikan, kemanusiaan, masjid dan lain sebagainya.
Â
Sedangkan goamal.org adalah platform sedekah online penghimpun dana zakat, infak, dan wakaf yang dikelola oleh BSI Maslahat. dengan goamal.org, sahabat bisa berdonasi semudah scan Qris. selain itu, pembayaran donasi sahabat bisa berapa saja, dimana saja, dan kapan saja.