BSI Maslahat Gelar Doa Bersama untuk Mengenang Argo Ericko, Awardee BSI Scholarship UGM

Jakarta, 8 Juni 2025 — BSI Maslahat menyelenggarakan acara doa bersama untuk mengenang kepergian salah satu penerima beasiswa unggulan, Argo Ericko. Argo adalah mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (UGM) angkatan 2024 dan juga awardee BSI Scholarship. Argo Ericko meninggal dunia dalam sebuah kecelakaan lalu lintas tragis yang terjadi pada Sabtu dini hari, 24 Mei […]

BSI Maslahat Gelar Doa Bersama untuk Mengenang Argo Ericko, Awardee BSI Scholarship UGM Read More »