BSI Maslahat Salurkan Kurban dan Sedekah Daging untuk Palestina dalam Bentuk Daging Kaleng
Jakarta, 9 Juni 2025 — Situasi kemanusiaan di Jalur Gaza kian mengkhawatirkan. Akses terhadap makanan, khususnya sumber protein seperti daging, menjadi semakin langka. Konflik berkepanjangan, blokade ketat, serta hancurnya infrastruktur membuat masyarakat Gaza hampir tidak memiliki peluang untuk menyembelih hewan kurban secara mandiri. Bahkan untuk mendapatkan daging segar pun menjadi hal yang sangat sulit. BSI […]