wakaf

BSI Catat Transaksi ZISWAF di Mobile Banking Capai 4,7 Juta Transaksi

Potensi transaksi zakat infaq dan wakaf di aplikasi BSI Mobile bisa dibilang masih cukup besar. Hal ini bisa dilihat dari data siaran pers resmi dari PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) yang dipublikasikan ke media. Tercatat hingga Mei 2023, transaksi BSI didominasi oleh transaksi melalui BSI Mobile dengan jumlah transaksi mencapai lebih dari 140 juta […]

BSI Catat Transaksi ZISWAF di Mobile Banking Capai 4,7 Juta Transaksi Read More »

Proyeksi Pengelolaan Sektor Wakaf di Indonesia Tahun 2023

Perkembangan sektor wakaf di Indonesia mengalami pertumbuhan yang sangat luar biasa pada tahun ini. Diperkirakan tren kinerja pengelolaan wakaf nasional pada tahun 2023 akan kembali naik dibandingkan dengan kinerja tahun 2022. Ada tujuh indikator yang menguatkan proyeksi peningkatan kinerja perwakafan tersebut. Pertama, kinerja pengelolaan wakaf nasional tahun 2022 mengalami kenaikan yang signifikan dibandingkan dengan tahun

Proyeksi Pengelolaan Sektor Wakaf di Indonesia Tahun 2023 Read More »

11 Amalan Penghapus Dosa, Sudah Tunaikan yang Mana?

Setiap manusia pasti pernah mengalami kesalahan. Namun sebaik-baik orang yang melakukan kesalahan adalah mereka yang memperbaiki kesalahan dan berkomitmen bertaubat.

Allah SWT sangat mencintai hamba-Nya yang bertaubat. Sebagaimana dalam Surat An Nur ayat 31, Ûš… وَتُوبُوا إِلَى اللَّهِ جَمِيعًا أَيُّهَ الْمُؤْمِنُونَ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ “Dan bertaubatlah kamu semua kepada Allah, wahai orang-orang yang beriman, agar kamu beruntung.”

11 Amalan Penghapus Dosa, Sudah Tunaikan yang Mana? Read More »