Marketing & Communication

Sedekah Qur’an untuk Orang Tua: Alirkan Pahala Jariyah untuk Orang Tercinta

Dalam ajaran Islam, berbakti kepada orang tua adalah salah satu kewajiban utama seorang anak. Namun, bagaimana jika orang tua kita telah meninggal dunia? Apakah masih ada cara untuk berbakti dan memberikan manfaat kepada mereka? Jawabannya adalah ya, dan salah satu caranya adalah melalui program “Sedekah Qur’an untuk Orang Tua” yang diselenggarakan oleh BSI Maslahat. Dahsyatnya […]

Sedekah Qur’an untuk Orang Tua: Alirkan Pahala Jariyah untuk Orang Tercinta Read More »

Mewujudkan Tema Milad Inovasi Membangun Kemaslahatan Berkelanjutan

BSI Maslahat telah mencapai usia 2 tahun. Di usia yang kedua tahun ini, BSI Maslahat berkomitmen memperkuat visi misi sebagai lembaga amil zakat nasional terdepan dalam memperkuat ekosistem ekonomi syariah. Dengan tema milad ke-2 BSI Maslahat terus berinovasi dalam membangun kemaslahatan berkelanjutan kepada semua lapisan masyarakat. Dalam rangka memeriahkan milad tahun ini, terdapat 5 rangkaian

Mewujudkan Tema Milad Inovasi Membangun Kemaslahatan Berkelanjutan Read More »

Peringati Milad ke-2, BSI Maslahat Selenggarakan Maslahat Competition Futsal

Dalam rangka memperingati Milad ke-2, BSI Maslahat menyelenggarakan Maslahat Competition Futsal. Selain futsal untuk eksternal juga diselenggarakan pertandingan Bulutangkis dan Tenis Meja untuk internal. Untuk cabang olahraga Futsal, BSI Maslahat mengundang tim dari beberapa lembaga, antara lain Rumah Quran BSI Parung, ISE BSI, PFA BSI, CSG BSI, DAG BSI, DPG BSI, FOZ, Kopkarsyah BSI, BWI.

Peringati Milad ke-2, BSI Maslahat Selenggarakan Maslahat Competition Futsal Read More »

BSI Maslahat Hadirkan Kenyamanan Beribadah di Digiland 2024

BSI Maslahat turut meramaikan gelaran Digiland 2024. Acara puncak perayaan ulang tahun Telkom Indonesia ini kembali hadir dengan berbagai kegiatan menarik yang menyasar komunitas dan masyarakat luas. Sebagai bentuk dukungan terhadap kegiatan positif ini, BSI Maslahat menghadirkan sejumlah layanan unggulan. Salah satunya adalah Mobil Mushola yang beroperasi selama dua hari penuh, mulai tanggal 27 hingga

BSI Maslahat Hadirkan Kenyamanan Beribadah di Digiland 2024 Read More »

BSI Ajak 140 Anak Yatim Belanja, Ajarkan Literasi Transaksi Syariah

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berkolaborasi dengan 7 (tujuh) Lembaga Amil Zakat (LAZ) menyelenggarakan acara Lebaran Anak Yatim untuk berbagi kebahagiaan berupa belanja bersama di Department Store daerah Bumi Serpong Damai (BSD). Jumlah anak yatim yang mengikuti acara ini mencapai 140 anak yang berasal dari berbagai LAZ. Ketujuh LAZ tersebut adalah BSI Maslahat, Dompet

BSI Ajak 140 Anak Yatim Belanja, Ajarkan Literasi Transaksi Syariah Read More »

BSI Maslahat dan BSI menyelenggarakan Talkshow “Bedah Fiqih Zakat Penghasilan dan Zakat Sebagai Pengurang Pajak”

BSI Maslahat dan BSI menyelenggarakan Talkshow Bedah Fiqih Zakat Penghasilan dan Zakat Sebagai Pengurang Pajak pada Minggu (23/6) sebagai salah satu rangkaian acara dari BSI International Expo 2024, di JCC, Senayan. Hadir dalam talkshow ini Akhsin Muamar, VP Islamic Ecosystem Solution BSI; Lucky Firmansyah, Network Group Head BSI Maslahat; Nanang Kurniawan, Penelaah Teknis Kebijakan Direktorat

BSI Maslahat dan BSI menyelenggarakan Talkshow “Bedah Fiqih Zakat Penghasilan dan Zakat Sebagai Pengurang Pajak” Read More »

Event dan Wisata di Perayaan Ulang Tahun Jakarta ke-497

Kota Jakarta telah menginjakkan usianya ke- 497 pada 22 Juni 2024. Dalam memeriahkan agenda tersebut terdapat sejumlah rekomendasi wisata dan rangkaian acara yang masih berlangsung sampai Bulan Juli mendatang. Rayakan HUT ke-497 Kota Jakarta dengan penuh suka cita!

Event dan Wisata di Perayaan Ulang Tahun Jakarta ke-497 Read More »

BSI Maslahat Lakukan Livestreaming Qurban 1445H di 38 Titik Selama 3 Hari

BSI Maslahat Lakukan Livestreaming Qurban 1445H di 38 Titik Selama 3 Hari

BSI Maslahat sebagai mitra strategis PT Bank Syariah Indonesia Tbk melaksanakan Livestreaming Qurban 1445H di 38 Titik Selama 3 Hari. Tema campaign qurban BSI Maslahat pada 2024 adalah “Tingkatkan Qurbanmu, Tingkatkan Berkahnya”. BSI Maslahat berkomitmen menyalurkan daging qurban ke berbagai pelosok di wilayah di Indonesia. Direktur Sales & Distribution BSI Maslahat, Risyad Iskandar dalam sambutannya

BSI Maslahat Lakukan Livestreaming Qurban 1445H di 38 Titik Selama 3 Hari Read More »

Larangan Memotong Kuku dan Rambut Bagi Pequrban

Dalam tradisi Islam, terdapat berbagai adab dan larangan yang berkaitan dengan ibadah qurban, salah satunya adalah larangan memotong kuku dan rambut bagi mereka yang ingin berqurban. Larangan ini didasarkan pada hadits yang diriwayatkan oleh Ummu Salamah, di mana Rasulullah SAW bersabda. “Jika kalian telah menyaksikan hilal Dzul Hijjah dan kalian ingin berqurban, maka hendaklah shohibul

Larangan Memotong Kuku dan Rambut Bagi Pequrban Read More »

Hari Kebangkitan Nasional Bangkit Untuk Indonesia Emas

Setiap tanggal 20 Mei, bangsa Indonesia memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas), momen bersejarah yang menandai titik awal kebangkitan bangsa menuju kemerdekaan. Tahun ini, Harkitnas 2024 mengusung tema “Bangkit Untuk Indonesia Emas”, sebuah seruan untuk menggelorakan semangat persatuan dan tekad kuat dalam membangun bangsa menuju masa depan gemilang.   Sejarah Singkat Harkitnas   Harkitnas berawal dari

Hari Kebangkitan Nasional Bangkit Untuk Indonesia Emas Read More »