Lembaga wakaf amanah

ITS dan IPB, Dua Kampus Pelopor Cash Wakaf Linked Sukuk untuk Pendidikan

Pemerintah berkomitmen untuk mengembangkan inovasi keuangan syariah melalui sukuk negara. Salah satunya dengan diterbitkannya cash wakaf linked sukuk (CWLS) yang merupakan alternatif investasi ‘wakaf uang’ dalam sukuk negara. Penerbitan CWLS sampai tahun 2023 ini sebanyak 8 kali dengan total Rp 678,1 Miliar baik itu secara private placement maupun bookbuilding.

ITS dan IPB, Dua Kampus Pelopor Cash Wakaf Linked Sukuk untuk Pendidikan Read More »

BSI dan BSI Maslahat Berikan Bantuan Rp600 Juta Untuk Korban Banjir 6 Kabupaten di Provinsi Aceh

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) memberikan bantuan sebesar Rp600 juta untuk korban banjir di enam kabupaten di Provinsi Aceh sebagai bagian dari tanggung jawab sosial perusahaan.

Bantuan dari BSI tersebut diterima langsung oleh Asisten Administrasi Umum Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Aceh Iskandar dan disaksikan oleh Paduka Yang Mulia Wali Nanggroe Aceh Teungku Malik Mahmud Al Haytar dan Panglima Kodam Iskandar Muda Mayor Jenderal TNI M. Hasan.

BSI dan BSI Maslahat Berikan Bantuan Rp600 Juta Untuk Korban Banjir 6 Kabupaten di Provinsi Aceh Read More »

BSI Maslahat Sediakan Hunian Sementara, MCK, Sanitasi dan Mushola untuk Korban Gempa Cianjur

BSI Maslahat dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) membantu menyediakan hunian hunian sementara, MCK, sanitasi dan mushola untuk Korban Gempa Cianjur. Bantuan ini diberikan dalam rangka memenuhi kebutuhan primer masyarakat.

Hal ini imbas dari gempa yang yang telah mengguncang Cianjur pada akhir November 2023 lalu yang telah menghancurkan ribuan rumah dan memaksa masyarakat terdampak mengungsi ke shelter terdekat.

BSI Maslahat Sediakan Hunian Sementara, MCK, Sanitasi dan Mushola untuk Korban Gempa Cianjur Read More »

BSI Maslahat Sediakan Layanan Mobil Mushola dan Layanan Kesehatan dalam HAB Kemenag 2023

BSI Maslahat dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menyediakan layanan Kesehatan dan Mobil Mushola dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) ke -77 Kementerian Agama RI. Support ini merupakan bentuk sinergi dan upaya menebar kemaslahatan yang dilakukan BSI Maslahat untuk stakeholder.

BSI Maslahat Sediakan Layanan Mobil Mushola dan Layanan Kesehatan dalam HAB Kemenag 2023 Read More »

BSI Maslahat dan BSI Gelar Operasi Katarak Gratis untuk Dhuafa

BSI Maslahat dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menyelenggarakan operasi katarak gratis untuk dhuafa. Hal ini sebagai upaya membantu masyarakat kurang mampu dalam mendapatkan pelayanan kesehatan mata.

BSI Maslahat dan BSI Gelar Operasi Katarak Gratis untuk Dhuafa Read More »

BSI Maslahat dan BSI Resmikan Desa Binaan BSI di Lombok Tengah

BSI Maslahat dan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) resmikan Desa Binaan BSI di Desa Lantan dan Desa Muncan, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. Dengan Desa Binaan Lantan Lombok Tengah ini, harapannya bisa memperkuat ekonomi lokal dan meningkatkan ekonomi di masyarakat Desa.

BSI Maslahat dan BSI Resmikan Desa Binaan BSI di Lombok Tengah Read More »

Keutamaan Berbakti Kepada Kedua Orang Tua dan Pahalanya

Hari ibu memang sudah berlalu tetapi membahagiakan ibu harus terus dilakukan. Sudah banyak contoh didunia salah satu perantara menuju sukses adalah dengan membahagiakan ibu. Seperti yang baru-baru ini viral kisah seorang anak tetap merawat seorang ibu walaupun diperlakukan tidak baik dan hal itu mengantarkannya dikenal baik oleh banyak orang.

Keutamaan Berbakti Kepada Kedua Orang Tua dan Pahalanya Read More »

Cerita Citra Agustin Meraih Mimpi Bersama Beasiswa Sahabat Pelajar BSI Maslahat

BSI Maslahat memiliki program beasiswa untuk pelajar. Penerima program beasiswa ini berasal dari keluarga yang tidak mampu. Tahun 2022 penerima manfaat dari program beasiswa tahun 2022 sebanyak 3.623 dari seluruh Indonesia salah satu Citra siswa SMA dari Sidoarjo Jawa Timur.

Cerita Citra Agustin Meraih Mimpi Bersama Beasiswa Sahabat Pelajar BSI Maslahat Read More »